Sabtu, 29 April 2017

Review Kegiatan : Touring & Camping Pantai Santolo



Sedikit review kegiatan sabuki pekan kemarin (23-24 April), yaitu sabuki touring dan camping ke Pantai Santolo, Garut. Kegiatan diadakan pada hari minggu dan senin saat libur panjang / long weekend. Di hari H kegiatan, kawan-kawan sabuki sudah berkumpul di Museum Sribaduga, daerah Tegalega Bandung. Jumlah orang yang ikut adalah 18 orang dengan 9 motor. Kami menuju pantai Santolo melalui jalur Pangalengan. 

Rabu, 19 April 2017

Event Sabuki : Touring, Camping, Fishing Santolo Beach, Garut 23-24 April 2017

Halo, Kawan sabuki!




Long Weekend masih bingung mau kemana?? Butuh vitamin sea?? Yuk gabung di event  Komunitas Satubumikita "Sabuki Touring, Camping, & Fishing at Santolo Beach". Yang suka touring rame-rame, yang belum pernah camping di pantai, dan yang mau nyoba mancing di laut.. Cocok banget nih ikut event sabuki satu ini...
----------------------
Catat waktu dan tempatnya, ya.
Hari/Tanggal: Minggu-Senin, 23-24 April 2017,
Keberangkatan: Museum Sribaduga (Tegalega) Pukul 06.00 pagi
----------------------
Yuk langsung hubungi aja CP untuk informasi

WA:081322779676
id line : ceceu2

WA : 085721995566
id line : pidel_sabuki
-----------------------
Siapin motor kalian, kita susuri jalan, sambil menambah teman, dan selamat pulang-pergi ke tujuan..

#satubumikita
#eventsabuki
#sabukitouring

Kamis, 13 April 2017

Pre Order : Official Kemeja Lapangan Komunitas satubumikita



Assalamualaikum baraya....

Melanjutkan hasil dari kopdar dulu, Komunitas satubumikita kali ini  bakal ngeluarin baju kebangsaan lagi nih.

Beberapa tahun kebelakang kita biasanya bikin kaos dengan desain-desain yang oke banget lah. Nah di tahun ini dengan banyaknya saran dari temen2, komunitas satubumikita bakalan bikin kemeja lapangan yang katanya biar kekinian dan keliatan anak komunitas banget...
Untuk design nya bisa di liat2 sendiri di atas.

Berapa harganya sih?? Baraya cukup ngeluarin 150K buat bawa pulang nih kemeja...

Buka PO sampai tanggal 30 APRIL 2017, jangan sampe ketinggalan ya gaes..

Info & Pemesanan japri aja:
Line: @pidel_sabuki
WA: 085721995566 (hendri)

#kemejalapangansabuki
#bajusabuki

Rabu, 12 April 2017

Review Kegiatan : Kunjungan Sabuki Peduli Lansia (Bagian 1)


Mak Isah, Lansia yang hdiup sebatang kara

Laporan dirangkum dari group line satubumikita (penutur Sofie dan laporan keuangan oleh Vera)

Alhamdulillah kemarin kegiatan #SabukiPeduli yang dilaksanakan hari minggu (9/4) berjalan lancar, meski banyak sekali kekurangan. Salah satunya kekurangan personil kaum adam. Karena ada halangan dan rintangan, kaum adam yang tadinya mau pada ikut jadi cancel dadakan. Seperti yang kawan-kawan sabuki tahu, silaturahmi pertama ke Lansia yang berada di daerah Rajawali Sakti, dekat rel ciroyom, Bandung yaitu ke rumah Mak Isah. 

ANDA PENGUNJUNG KE-

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...