Senin, 27 Januari 2014

Laporan Kegiatan Bantuan Sosial Bencana Alam Banjir Wilayah Pesisir Subang



No
Tanggal
Donatur
Donasi
1
24-01-2014
Agus Setiawan
15 Dus Mie Instan
2

Gustaf
Pakaian Dewasa pria
3

Yanstri Meridianti
Rp. 200.000
4
25-01-2014
Hasby
Pakaian Dewasa Pria / Sarung + Rp.50.000
5

Deni Hadiansyah
Pakaian Dewasa Pria / Remaja Putri
6

Tika
Pakaian Remaja Putri + Selimut
7

Cumi / wulan / Anton
Pakaian Remaja Putri / Pria / Anak-anak
8

Tato Yuniarto / Lestari
Pakaian Ibu-ibu / Dewasa Pria + Rp.400.000
9

Kawan / Keluarga Gustav
Pakaian Dewasa Pria / Ibu-ibu
10
26-01-2014
Anonim
Pakaian Dewasa Pria
11

Onde
Pakaian Dewasa Pria
12

Derul
Pakaian Dewasa Pria + Rp. 55.000

Keterangan :
Bantuan berupa barang/pakaian dan mie instan dititipkan di Kantor Kecamatan, Posko Bencana Alam Desa Bobos, Kecamatan Legonkulon, Kabupaten Subang. Desa/wilayah yang terdampak banjir mencapai belasan desa dan kecamatan di kabupaten subang dan sekitarnya. Banjir diakibatkan oleh tanggul sungai Cipunagara yang jebol. Menurut Camat Bobos, daerah yang masih tergenang tinggi oleh banjir yaitu desa wanajaya, untuk menuju tempat tersebut diharuskan menggunakan perahu. Bantuan sendiri sudah banyak berdatangan seusai banjir surut sekitar hari sabtu (25 januari 2014).  Untuk waktu tempuh normal dari Bandung mencapai lokasi Banjir sekitar 4 jam perjalanan berkendara.

Donasi uang
Donasi uang dipakai untuk biaya akomodasi penyampaian bantuan, dengan menyewa mobil rental + bensin sekitar 30 liter (PP), dengan rincian sebagai berikut :

Saldo Awal Rp. 705.000

Biaya rental mobil Rp. 320.000
Bensin      Rp. 200.000

Saldo akhir  Rp. 185.000

Saldo akhir akan dialokasikan ke kegiatan bantuan sosial bencana alam gelombang selanjutnya. Terima kasih.








Bandung, 27 Januari 2014

Komunitas satubumikita

3 komentar :

  1. wah mantap..sip...good luck :D

    BalasHapus
  2. keren banget nih...trensparan banget pula laporan kegiatan sosialnya.
    tak bongkar setengah isi blog ini, isinya perlu sosialisasi lebih luas lagi kang, sebagai awalan coba masuk komunitas KPK deh...yakin bakal banyak temen2 yang suka dengan blog ini.

    BalasHapus
    Balasan
    1. maaf ngasih linknya salah...yang bener link KPK ada disini...silahkan luangin waktu sebentar untuk dibuka, ngga ada ruginya ko'..bisa share artikelnya di grup fb nya

      Hapus

Silahkan berkomentar, menyanggah, bertanya ataupun ingin berkorespondensi.



Terima kasih

ANDA PENGUNJUNG KE-

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...